Doktrin Inkarnasi Kristus

Keterangan Bibliografi
Anak judul :
Penerbit : Andi
Pengarang : Sudarma, Harry dan Andreas, Denny
Pengarang tambahan :
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2019
ISBN : 978-979-29-3788-6
Subyek : Teologi -- Kristologi -- Inkarnasi
No. Panggil : 232.1 Sud d
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. 5
Halaman : xii, 132 hlm.: ilus, 25 cm.
Lokasi : Lantai II
Pustaka Pilihan
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Memercayai-Nya atau menolak-Nya adalah dua kelompok besar manusia yang yang sudak terbentuk sejak zaman Perjanjian Baru sampai sekarang. Firman Tuhan menyatakan bahwa keberadaan Kristus ada dalam tiga keadaan: keadaan pra-inkarnasi, keadaan kehinaan-Nya, dan keadaan dimuliakan. Doktrin Kristologi adalah doktrin yang penting sekali. Doktrin ini mendapat banyak serangan dari bermacam-macam pihak. Penyimpangan Kristologi sangat berbahaya karena memiliki implikasi yang sangat luar biasa, yaitu Yesus sepenuhnya Allah atau tidak sepenuhnya Manusia atau bukan Allah Manusia.sehingga akibat dari penyimpangan tersebut adalah karya penebusan Kristus tidak cukup untuk menebus manusia yang berdosa dan tidak ada artinya sama sekali. Yesus tidak mengosongkan diri-Nya dari apapun, dari natur atau atribut ke-Allahan-Nya. Kristus tidak kehilangan apapun setelah Dia berinkarnasi. Hypostatic Union dapat didefinisikan sebagai natur ke-Allah-an dan natur kemanusiaan Yesus Kristus bersatu dalam satu pribadi. Kesatuan ini terjadi untuk selamanya tanpa campur aduk atribut dari masing-masing natur tetap ada. Tidak ada bagian identitas yang hilang dari kedua natur.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 47719/P1/2020.c1 Ya
2 47720/P1/2020.c2 Ya
3 47721/P1/2020.c3 Ya
4 47722/P1/2020.c4 Ya
5 47723/P1/2020.c5 Ya